Iklan

Perilaku Merokok Disebut Rentan Terpapar Covid-19

Klungkung, BaliUpdate.id – Menurut Ketua Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat (IAKMI) Bali, Made Kerta Duana SKM. MPH menyampaikan, Perilaku merokok membuat kerentanan terpapar Covid-19 hal tersebut disebabkan karena akan mampu membuat kapasitas paru-paru menjadi berkurang.


“Ya, tentu memperberat atau memperkuat kerentanan terpapar Covid-19 merokok tersebut.Pemulihan akan lebih lambat juga nantinya,” jelasnya di Desa Lembongan, Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Sabtu,(25/12).


Dari segi kesehatan ketika paru-paru tidak maksimal kondisi tersebut dapat disebut komorbit.


Dalam kondisi Pandemi Covid-19 menurut Dirinya, belum juga manjadikan para konsumen atau masyarakat sadar terkait hal tersebut.Sembari Kerta menambahkan, hal tersebut tentu menjadi PR saat ini atau kedepan.(tmr)

Related Articles

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img

Latest Articles